Saputra, Tomi (2022) DAMPAK INDUSTRIALISASI KEPADA MASYARAKAT DESA PADANG KALUA KECAMATAN LAMASI (Pada PT Carly Alfa Timur). Other thesis, INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI PALOPO.
Text
TOMI SAPUTRA FIX.pdf Download (6MB) |
Abstract
ABSTRAK
Tomi Saputra, 2021. “Dampak Industrialisasi Kepada Masyarakat Desa Padang
Kalua Kecamatan Lamasi (Studi Kasus PT Carly Alfa
Timur)” Skripsi Program Studi Ekonomi Syariah Fakultas
Ekonomi dan Bisnis Islam Institut Agama Islam Negeri
Palopo. Dibimbing oleh Humaidi.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dampak yang di sebabkan dari adanya
Industrialisasi Pabrik serta kontribusi yang di berikan kepada masyarakat di Desa
Padang Kalua Kecamatan Lamasi. Penelitian ini menggunakan kualitatif dengan
menggunakan pendekatan deskriptif yaitu peneliti dimaksudkan untuk
mengumpulkan data atau informasi mengenai suatu fenomena yang diuji. Teknik
pengumpulan data yang di peroleh melalui observasi, wawancara dan
dokumentasi. Teknik analisis data yaitu dengan proses reduksi data, penyajian
data dan penarikan kesimpulan. Sumber data yang di gunakan yaitu data primer
dan data sekunder. Hasil penelitian dengan adanya aktivitas Industrialisasi di desa
Padang Kalua sangat dirasakan dampaknya oleh masyarakat. Ada beberapa
dampak positif yang di rasakan masyarakat melalui kontribusi yang di berikan
pihak pabrik, akan tetapi tidak bisa di pungkiri saat ini dampak negatif yang di
rasakan oleh masyarakat lebih dominan. Walaupun begitu PT Carly Alfa Timur
dengan CSRnya selalu berusaha memberikan kontribusi yang terbaik melalui
inovasi untuk kesejahteraan masyarakat sekitar pabrik.
Kata Kunci : Industrialisasi, Dampak, Kontribusi.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | 300 Ilmu sosial > 331 Ekonomi Perburuhan |
Divisions: | Fakultas Ekonomi Bisnis Islam > Program Studi S-1 Ekonomi Syariah |
Depositing User: | Muh. Afandhy Amir |
Date Deposited: | 13 Oct 2022 00:50 |
Last Modified: | 13 Oct 2022 00:50 |
URI: | http://repository.iainpalopo.ac.id/id/eprint/4741 |
Actions (login required)
View Item |