PENGARUH BRAND EQUITAS TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN LAPTOP (Studi Mahasiswa Prodi Manajemen Bisnis Syariah Angkatan 2019 IAIN Palopo)

Cahyati, Novita (2022) PENGARUH BRAND EQUITAS TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN LAPTOP (Studi Mahasiswa Prodi Manajemen Bisnis Syariah Angkatan 2019 IAIN Palopo). Other thesis, IAIN Palopo.

[thumbnail of Skripsi Novita.pdf] Text
Skripsi Novita.pdf

Download (2MB)

Abstract

ABSTRAK
Novita Cahyati, 202. “Pengaruh Barnd Equitas Terhadap Keputusan Pembelia
Laptop (Studi Mahasiswa Manajemen Bisnis Syariah Angkatan 2019 IAIN
Palopo)”. Skripsi Program Studi Manajemen Bisnis Syariah, Fakultas
Ekonomi Dan Bisnis Islam. Dosen Pembimbing Muzzayana Jabani,
ST.,MM.
Skripsi ini membahas tentang Pengaruh Brand Equitas Terhadap
Keputusan Pembelian Laptop (Studi Mahasiswa Prodi Manajemen Bisnis Syariah
Angkatan 2019 IAIN Palopo. Penelitan ini bertujuan: Untuk mengetahui apakah
ada pengaruh brand equitas merek terhadap keputusan pembelian leptop
dikalangan mahasiswa Manajemen Bisnis Syariah 2019; Untuk mengetahui
apakah ada pengaruh brand equitas merek terhadap keputusan pembelian leptop
dikalangan mahasiswa Manajemen Bisnis Syariah 2019.
Jenis penelitian yang digunakan dalam adalah jenis penelitian kuantitatif.
Penelitian ini menggunakan metode simple random. Populasi yang ditetapkan
dalam penelitian ini yang menggunakan rumus Taro Yamae sebanyak 68
mahasiswa. Pengumpulan data yang digunakan menggunakan dalam penelitian ini
yaitu penyebaran kuesioner untuk mengumpulkan informasi dari responden.
Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi
sederhana dengan menggunakan Software SPSS Versi 20.
Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa variabel Brand Equitas
mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian. Nilai
dari R Square yang diperoleh sebesar 0,484 yang menunjukkan bahwa variabel
brand equitas (bebas) berpengaruh positif dan signifikan terhadap variabel
keputusan pembelian (terikat) sebesar 48.4% yang artinya brand equitas terhadap
keputusan pembelian berpengaruh secara simultan.
Kata Kunci: Brand Equitas, Keputusan Pembelian

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 600 Teknologi, Ilmu Terapan > 658.81 Manajemen Pemasaran
Divisions: Fakultas Ekonomi Bisnis Islam > Program Studi S-1 Manajemen Bisnis Syariah
Depositing User: Muh. Afandhy Amir
Date Deposited: 30 Nov 2022 02:43
Last Modified: 30 Nov 2022 02:43
URI: http://repository.iainpalopo.ac.id/id/eprint/4937

Actions (login required)

View Item View Item