PERANAN ADMINISTRASI PENDIDIKAN TERHADAP PENINGKATAN KUALITAS PROFESI GURU PADA MTS. DDI LARA I DI KECAMATAN BAEBUNTA KABUPATEN LUWU UTARA,

Alfajar, Alfajar (2014) PERANAN ADMINISTRASI PENDIDIKAN TERHADAP PENINGKATAN KUALITAS PROFESI GURU PADA MTS. DDI LARA I DI KECAMATAN BAEBUNTA KABUPATEN LUWU UTARA,. Other thesis, Institut Agama Islam Negeri Palopo.

[thumbnail of Alfajar.pdf] Text
Alfajar.pdf

Download (1MB)

Abstract

A B S T R A K
Alfajar , 2014. Peranan Administrasi Pendidikan Terhadap Peningkatan Kualitas
Profesi Guru pada MTs. DDI Lara I di Kecamatan Baebunta Kabupaten
Luwu Utara, Skripsi Jurusan Tarbiyah Program Studi Pendidikan Agama
Islam. Pembimbing I, Drs. Abd. Muin Razmal, M.Pd. dan Pembimbing (II)
Dra. Hj. A. Riawarda, M. Ag.
Kata Kunci: Peranan, Administrasi Pendidikan, Peningkatan Kualitas Profesi Guru,
Penulisan skripsi ini, membahas pada dua pokok permasalahan yaitu
bagaimana bentuk pelaksanaan pendidikan dan peranan administrasi pendidikan
terhadap peningkatan profesi guru di MTs. DDI Lara I.
Penelitian ini yang dilaksanakan di MTs. DDI Lara bertujuan mengetahui
bentuk penerapan administrasi pendidikan serta peranan adminitrasi pendidikan
terhadap peningkatan kualitas profesi guru di MTs. DDI Lara
Melalui proses pengumpulan data di lapangan peneliti menggunakan beberapa
metode antara lain; observasi, angket dan wawancara data yang dikumpulkan dan
dianalisis sesuai dengan masalah yang dibahas dalam penelitian ini.
Berdasarkan hasil penelitian yang diperoleh bahwa jumlah guru MTs. DDI
Lara I, adalah 12 orang. Dalam penyelenggaraan administrasi pendidikan terhadap
kualitas profesi guru di MTs. DDI Lara I. Guru menerapkan administrasi pendidikan
dengan baik yang dapat memberikan pengaruh yang cukup signifikan, terhadap proses
belajar mengajar dengan baik, untuk peningkatan kualitas profesi guru pada proses
pembelajaran.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 300 Ilmu sosial > 371.12 Kualifikasi dan Profesionalitas Guru
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Program Studi S-1 Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Atik Rahman Atif, S.Sos
Date Deposited: 30 May 2023 06:47
Last Modified: 30 May 2023 06:47
URI: http://repository.iainpalopo.ac.id/id/eprint/6382

Actions (login required)

View Item View Item