KONSEP AL-MA‘RUF DALAM AL-QUR’AN: STUDI PENAFSIRAN WAHBAH AL-ZUHAILI DALAM KITAB TAFSIR AL-MUNIR

MAULIANA NR, ADILLAH (2023) KONSEP AL-MA‘RUF DALAM AL-QUR’AN: STUDI PENAFSIRAN WAHBAH AL-ZUHAILI DALAM KITAB TAFSIR AL-MUNIR. Other thesis, Institut Agama Islam Negeri Palopo.

[thumbnail of Skripsi ADILLAH MAULIANA NR. (IAT).pdf] Text
Skripsi ADILLAH MAULIANA NR. (IAT).pdf

Download (2MB)

Abstract

ABSTRAK
Adillah Mauliana N.R., 2023. ―Ilmu Al-Qur‘an dan Tafsir Fakultas Ushuluddin
Adab dan Dakwah Institut Agama Islam Negeri Palopo. Dibimbing oleh
Baso Hasyim dan M. Ilham.
Skripsi ini membahas tentang konsep
Al-Ma‘ru>f dalam al-Qur‘an menurut
penafsiran Wahbah Al-Zuh}aili> dalam kitab Tafsir
Al-Muni>r. Penelitian ini
bertujuan untuk mengetahui biografi dari Wahbah al-Zuh}aili>, sistematika kitab
al-
Tafsir al-Muni>r fi> al-‘Aqidah wa al-Syari’ah wa al-Manhaj, bentuk atau wujud
al-
ma‘ru>f dalam al-Qur‘an, serta pandangan terhadap ayat-ayat
al-Ma‘ru>f dalam al-
Qur‘an menurut penafsiran Wahbah al-Zuh}aili> dalam kitab tafsir
al-Muni>r. Jenis
penelitian ini adalah kepustakaan (library research) yaitu serangkaian kegiatan
yang berkaitan dengan pengumpulan data pustaka dan sumber data utamanya
adalah kitab tafsir
al-Muni>r. Adapun metode yang digunakan adalah metode tafsir
maud}u>‘i> (tematik)
. Hasil penelitian menunjukkan bahwa, pertama, Wahbah al-
Zuh}aili> seorang ulama asal Suriah di masa kontemporer modern. Ia mendalami
berbagai bidang dengan segudang karya. Salah satu karyanya di bidang Ilmu
Tafsir ialah kitab tafsir
al-Muni>r. Kitab ini disusun secara mushafi, dengan
menggunakan pola metode
tah}lili> dan
maud}u>‘i>. Sedangkan coraknya dapat dilihat
dari latar belakang pendidikan Wahbah al-Zuh}aili> yang menguasai fikih dan
bahasa, sehingga tafsir
al-Muni>r bercorak fikih, dan adabi ijtima’i. Kedua,
terdapat tiga bentuk
al-ma‘ru>f dalam al-Qur‘an menurut penafsiran Wahbah al-
Zuh}aili> yaitu
al-ma‘ru>f dalam perbuatan,
al-ma‘ru>f dalam perkataan, dan
al-
ma‘ru>f dalam ketaatan. Lalu ketiga, berdasarkan pada penafsiran Wahbah al-
Zuh}aili>, secara garis besar kata
al-ma‘ru>f ada yang dikonotasikan sebagai (1)
perbuatan/tindakan dan terdapat 22 ayat yang terbagi menjadi pemaknaan sebagai
―bersikap baik‖, ―bertanggungjawab‖ dan ―ketaatan‖. (2) Ada juga yang
dikonotasikan sebagai sifat dari sesuatu dan terdapat 15 ayat yang terbagi menjadi
pemaknaan sebagai ―sebaik mungkin dan yang disenangi‖, dan ―tidak asing atau
yang telah diketahui oleh orang‖.
Kata Kunci:
Al-Ma‘ru>f, Wahbah al-Zuh}aili>,
Al-Muni>r

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 200 Agama > 297.1226 Tafsir Al-Qur'an
Divisions: Fakultas Ushuluddin Adab dan Dakwah > Program Studi S-1 Ilmu Al-Qur'an dan Tafsir
Depositing User: Muh. Afandhy Amir
Date Deposited: 16 Jun 2023 02:21
Last Modified: 16 Jun 2023 02:21
URI: http://repository.iainpalopo.ac.id/id/eprint/6688

Actions (login required)

View Item View Item