ASRUL, MUHAMMAD (2023) EVISIENSI PENEMPATAN TEMPAT USAHA BAGI PEMILIK USAHA MIKRO KECIL MENENGAH DI DESA SUKAMAJU KECAMATAN SUKAMAJU KAB LUWU UTARA. Other thesis, Institut Agama Islam Negeri Palopo.
Text
LENGKAP MUHAMMAD ASRUL.pdf Download (10MB) |
Abstract
ABSTRAK
Muhammad Asrul, 2023.”Efisiensi Penempatan Tempat Usaha Bagi Pemilik Usaha
MIkro Kecil Menengah Di Desa Sukamaju Kec Sukamaju Kab Luwu
Utara”. Skripsi Program Studi Ekonomi Syariah Fakultas Ekonomi
dan Bisnis Islam Institut Agama Islam Negeri Palopo dibimbing oleh
Bapak Ilham.S.Ag.,M.A.
Skripsi ini bertujuan membahas program penempatan alokasi pemerintah desa
mengenai tempat umkm yang akan di programkan pemerintah. Skripsi ini
Menggunakan jenis penelitian kualitatif, maka analisis yang digunakan yaitu analisis
deskriptif untuk menjawab rumusan masalah. Data yang digunakan berupa hasil
wawancara. Hasil dari penelitian ini yaitu: 1) Kondisi lokasi tempat pedagang umkm
yang akan menjadi program alokasi pemerintah desa tidak sesuai dengan kriteria
lokasi umkm yang efektif dan kepuasan pedagang umkm. Factor inilah yang menjadi
penghambat atau tidak terlaksananya perencanaan alokasi umkm desa, sehingga dapat
disimpulkan dari penelitian skripsi ini bahwa program alokasi yang di lakukan
pemerintah tidak efisien dilakukan karna Tidak terjadinya kesepakatan atau pedagang
UMKM tidak puas dengan perencanaan program alokasi desa untuk mengalokasikan
pedagang karena tempat yang akan di jadikan program alokasi tidak sesuai dengan
factor-faktor penunjang kepuasan penjual dan pembeli Dari beberapa narasumber di
atas dapat di simpulkan bahwa program pemerintah yang di rencanakan untuk
pengalokasian pedagang UMKM kurang efektif mengingat ada banyaknya factor
yang tidak dipenuhi sebagai acuan alokasi yang tepat bagi pedagang UMKM.
Kata Kunci: Tempat atau Lokasi, Pedagang UMKM, Pemerintah Desa.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | 300 Ilmu sosial > 332.1 Bank, Perbankan 300 Ilmu sosial > 346.08 Hukum Bank, Hukum Perbankan dan Hukum Asuransi |
Divisions: | Fakultas Ekonomi Bisnis Islam > Program Studi S-1 Perbankan Syariah |
Depositing User: | Harding Sulu |
Date Deposited: | 03 Nov 2023 03:11 |
Last Modified: | 03 Nov 2023 03:11 |
URI: | http://repository.iainpalopo.ac.id/id/eprint/7628 |
Actions (login required)
View Item |