FADIL, NURUL FADILA (2024) FAKTOR-FAKTOR YANG MEMENGARUHI KURANGNYA MINAT MASYARAKAT KECAMATAN WOTU MENABUNG DI BANK SYARIAH. Other thesis, Institut Agama Islam Negeri Palopo.
Text
ABSTRAK.pdf Download (106kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (180kB) |
|
Text
REPOSITORY.pdf Download (4MB) |
Abstract
ABSTRAK
Nurul Fadila Fadli, 2023.”Faktor-Faktor Yang Memengaruhi Kurangnya Minat
Masyarakat Kecamatan Wotu Menabung di Bank Syariah." Skripsi
Perbankan Syariah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam Institut
Agama Islam Negeri Palopo. Dibimbing oleh Akbar Sabani.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah faktor-faktor pengetahuan,
pelayanan dan lokasi mempengaruhi kurangnya minat masyarakat menabung di
bank syariah khusunya masyrakat Wotu di Luwu Timur. Jenis penelitian ini
adalah penelitian kuantitatif. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini
dengan menyebarkan angket kepada responden, dengan populasi masyarakat
Kecamatan Wotu dengan pengambilan sampel menggunakan random sampling
yang dimana jumlah sample berdasarkan rumus slovin ialah 99 responden.
Metode penelitian yang digunakan adalah analisis regresi sederhana dengan
bantuan software SPSS versi 26. Hasil penelitian ini adalah variabel faktor-faktor
yang memengaruhi termasuk di dalamnya pengetahuan, pelayanan dan lokasi (X)
berpengaruh terhadap kurangnya minat masyarakat Kec. Wotu menggunakan
bank syariah (Y) dengan nilai t hitung sebesar 2,358 dan t tabel sebesar 1,98472
sehingga t hitung > t tabel, dan nilai signifikan sebesar 0,018. Nilai signifikan
tersebut lebih kecil dari 0,05 (0,018< 0,05). Nilai koefisien determinasi sebesar
0,682.
Kata Kunci: Bank Syariah, Kurangnya Minat.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | 300 Ilmu sosial > 304 Faktor-faktor yang Mempengaruhi Tingkah Laku Sosial |
Divisions: | Fakultas Ekonomi Bisnis Islam > Program Studi S-1 Perbankan Syariah |
Depositing User: | S.E Irwansyah Muchtar |
Date Deposited: | 17 May 2024 02:17 |
Last Modified: | 17 May 2024 02:17 |
URI: | http://repository.iainpalopo.ac.id/id/eprint/8833 |
Actions (login required)
View Item |