HASNAH, NUR (2024) IMPLEMENTASI VALUE CHAIN DALAM PENINGKATAN KEUNGGULAN BERSAING PADA USAHA OK BENTO CABANG PALOPO. Other thesis, Institut Agama Islam Negeri palopo.
Text
ABSTRACT.pdf Download (75kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (121kB) |
|
Text
REPOSITORY.pdf Download (3MB) |
Abstract
xxv
ABSTRAK
Nur Hasnah, 2024. Implementasi Value Chain dalam Peningkatan Keunggulan
Bersaing pada Usaha Ok Bento Cabang Palopo. Skripsi
Program Studi Manajemen Bisnis Syariah Fakultas Ekonomi
dan Bisnis Islam Intitut Agama Islam Negeri Palopo. Dibimbing
Oleh Muzayyanah Jabani.
Rumusan masalah pada penelitian ini adalah bagaimana Implementasi Value
Chain dalam Meningkatkan Keunggulan Bersaing pada Usaha Ok Bento Cabang
Palopo. Dan penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana Implementsi
Value Chain dalam Meningkatkan Keunggulan Bersaing pada Usaha Ok Bento
Cabang Palopo.
Jenis penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif yang bersifat deskriptif.
Penelitian ini dilaksanakan pada pertengahan bulan Agustus sampai September dan
objek penelitian yaitu usaha Ok Bento kota Palopo serta sumber data yang
digunakan adalah data primer dan sekunder. Instrument penelitian yang digunakan
peneliti untuk memperoleh informasi ataupun data dari sumber wawancara, catatan
dan handphone. Selanjtnya data yang diperoleh dianalisis dengan teknik reduksi
data, penyajian data dan verifikasi ( penarikan kesimpulan).
Hasil penelitian menjelaskan bahwa Value Chain Ok Bento sudah cukup baik
dalam meningkatkan keuggulan bersaing. Dimana dilihat dari kemampuan aktivitas
primer yaitu aktivitas logistic kedalam yang terkait dengan penyediaan bahan baku
pada Ok Bento Palopo yang memperoleh bahan baku langsung dari supplier tangan
pertama dan bekerjasama dengan PT. Ciomas Makassar. Salah satu strategi yang di
gunakan Ok Bento dalam menarik perhatian pelanggan yaitu strategi price. Dimana
Ok Bento memasang harga yang standar di banding dengan pesaingnya naamun
tetap memperhatikan cost operational sperti harga bahan baku, sewa tempat dan
juga memperhatikan kualitas, rasa dan porsi makanan.
Kata Kunci: Value Chain, Keunggulan Bersaing.
xxvi
Abstrack
Nur Hasnah, 2024. Implementasi of Value Chain in Increasing Competitive
Advantage in the Ok Bento Business, Palopo Branch. Sharia
Busness Management Study Program Thesis, Faculty of
Economics and Islamic Business, Palopo State Islamic Institute.
Supervised by Muzayyanah Jabani.
The problem formulation in this research is how to implement the value chain
in increasing competitive advantage in the Ok Bento business, Palopo branch. And
this research aims to find out how Value Chain Implementation increases
competitive advantage in the Ok Bento Business, Palopo Branch.
This type of research uses descriptive qualitative research. This research was
carried out in mid-August to September and the research object was the Ok Bento
business in Palopo City and the data sources used were primary and secondary data.
The research instrument used by researchers is to obtain information or data from
interviews, notes and cellphone sources. Next, the data obtained is analyzed using
data reduction techniques, data presentation and verification (drawing conclusions)
The research results explain that the Ok Bento Value Chain is quite good at
increasing its competitive advantage. Where the primary activity capability is
inward logistics activities related to the provision of raw materials at Ok Bento
Palaopo, obtaining raw matrials directly from first hand supplier and assisting with
PT. Ciomas Makassar one of the strategies used by Ok Bento to attract customers
attentions is the pricing strategy. Where Ok Bentosets standard price compared to
its regular food but still pays attention to operational costs such as the price of raw
materials, renting the place and also paying attention to the quality, taste and portion
of the food.
Keywords: Value Chain, Competitive Advantage.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | 600 Teknologi, Ilmu Terapan > 650 Bisnis |
Divisions: | Fakultas Ekonomi Bisnis Islam > Program Studi S-1 Manajemen Bisnis Syariah |
Depositing User: | Unnamed user with email hajrahikhlas@gmail.com |
Date Deposited: | 10 Jul 2024 00:42 |
Last Modified: | 10 Jul 2024 00:42 |
URI: | http://repository.iainpalopo.ac.id/id/eprint/9034 |
Actions (login required)
View Item |